Jika rantai baru dimasuki pada tahap-tahap belakangan, seperti pada FADH2, hanya dua molekul ATP yang dihasilkan dari energi yang dilepaskan pada jalur yang menuruni bukit. Karena ATP dihasilkan melalui pengeluaran elektron berulang-ulang dari pigmen-pigmen rantai transpor elektron, proses keseluruhannya disebut sebagai fosforilasi oksidatif. Komponen-komponen rantai transpor elektron tertanam dalam krista dari membran dalam mitokondria, dekat dengan enzim-enzim siklus krebs. Semua itu tersusun sedemikian rupa sehingga menghasilkan efisiensi maksimum untuk transpor elektron.
2 komentar:
sangat membantu
thanks :)
sangat membantu
thanks :)
Posting Komentar