google3394c6c8fadba720.html Hubungan Hukum Termodinamika Dengan Sifat Yang Dimiliki Sistem Yang Hidup ~ KUNCUP BIO
SELAMAT DATANG DI TAUFIK ARDIYANTO'S BLOG

Jumat, 11 Februari 2011

Hubungan Hukum Termodinamika Dengan Sifat Yang Dimiliki Sistem Yang Hidup

Energi dapat dipandang sebagai suatu kapasitas untuk melakukan kerja. Sistem-sistem yang hidup sangat terorganisasi, dan organisasi atau keteraturanderajat tinggi itu akan mengalami penghancuran menuju keacakan, sesuai dengan kecenderungan universal yang mengarah ke ketidakteraturan (entropi) di alam semesta. Kecenderungan ke arah keacakan tersebut dapat dicegah hanya melalui penangkapan dan penggunaan bentuk-bentuk energi yang sangat beraturan, yang energinya dapat digunakan untuk membangun sistem-sistem hidup yang sangat terorganisasi. Energi kinetik panas yang meninggalkan organisme harus digantikan oleh energi potensial dari molekul-molekul beraturan yang diasupkan kedalam tubuh, misalnya karbohidrat, protein, dan lemak, untuk mempertahankan kehidupan. Sistem-sistem yang hidup harus melakukan kerja (menggunakan energi) agar dapat bertahan hidup.

0 komentar:

Posting Komentar